SEARCH MENU

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba


21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba - Keberadaan aplikasi android dari tahun ke tahun terus mengalami perkembangan yang bisa membantu manusia dalam proses pemenuhan kebutuhannya yang mana hal tersebut merupakan sebuah implementasi perkembangan IPTEK yang sedang terjadi di era Globalisasi sekarang ini.

Semua aplikasi canggih yang diciptakan saat ini tentunya sudah dirancang sedemkian rupa oleh para pembuatnya sehingga nantinya bisa digunakan sesuai dengan rencana awal atau tujuan para pembuatnya.

Saking banyaknya aplikasi android yang tersedia di Google Play saat ini tentunya  disini anda dituntut untuk slektif dalam memilih aplikasi android sesuai dengan keinginan anda, serta disini anda wajib bisa menentukan mana aplikasi terbaik yag benar - benar bisa anda manfaatkan sesuai dengan tujuan yang diinginkan.
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Ketelitian dalam memilih aplikasi android tercanggih atau aplikasi android paling berguna itu sangat penting, karena apabila anda salah dalam memilih aplikasi android tentunya bisa menimbulkan dampak negatif bagi ponsel anda, misalnya saja ponsel jadi lemot, cepat panas, dll yang tentunya disebabkan karena kebanyakan menggunakan aplikasi android yang tidak penting.

Aplikasi android wajib yang mesti anda miliki di tahun 2020 ini tentunya merupakan sebuah rekomendasi pemasangan aplikasi android yang bisa membantu anda dan tentunya berguna bagi anda dalam berbagai bidang. Apa saja aplikasi android terbaru 2020 yang wajib anda miliki ? berikut ulasannya:

21 Aplikasi Android Keren Paling Berguna Terbaru

Berikut ini deretan aplikasi android keren 2020 yang mesti anda pertimbangan karena memiliki kegunaan yang luar biasa bagi anda semua:

1. Gravity Screen
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Merupakan aplikasi canggih android yang bisa anda dapatkan secara gratis di Google Play. Dengan aplikasi Gravity Screen memungkinkan anda menghidupkan dan mematikan layar ponsel tanpa harus menekan tombol power atau tombol lainnya.

Ketika HP diambil maka secara otomatis layar akan hidup, dan demikian juga ketika ponsel ditaruh didalam saku atau tempat lainnya secara otomatis sendor akan bekerja sehingga layar ponsel anda akam mati sendiri. Sehingga aplikasi ini layak dibilang sebagai aplikasi android tercanggih di dunia untuk keamanan ponsel anda

2. AirDroid
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Aplikasi android keren yang berfungsi untuk menghubungkan android anda dengan PC tanpa harus menggunakan kabel data. Anda bisa dengan mudah memindahkan file dari ponsel anda ke perangkat komputer anda.

Fitur keren lainnya dari aplikasi ini adalah  Fitur yang memungkinkan anda untuk bisa menampilkan layar android agar tampil dalam layar monitor PC milik anda.

3. Android Device Manager
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Merupakan aplikasi android terbaik canggih berikutnya yang bisa membantu anda menemukan ponsel ketika posel anda ketinggalan atau hilang. Dengan aplikasi yag satu ini anda bisa dengan mudah melacak keberadan atau lokasi ponsel anda yang hilang, selengkapanya mengenai caranya silahkan anda baca: Cara Menemukan Ponsel Yang Hilang 100% Work Terbaru

4. WPS Office
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Aplikasi WPS Office merupakan aplikasi android wajib dimiliki oleh kalangan pelajar dan orang yang sering bergelut dibidang pendidikan maupun perusahaan. Fungsi aplikasi WPS Office adalah memungkinkan anda membuka file PDF, Word, maupun Exel di Android.

Dengan aplikasi WPS Office sudah arang tentu anda bisa membuka file Word, PDF dan Exel langsung di android tanpa harus membuka lewat PC. Disamping itu anda juga bisa mengeditnya lalu kembali menyimpan file tersebut dengan aplikasi android keren yang satu ini.

5. Weather

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
Aplikasi yang satu ini wajib anda miliki di tahun 2020 ini. Bagaimana tidak, dengan aplikasi Weather anda bisa memantau kondisi cuaca saat ini dan yang akan terjadi beberapa saat kemudian. Anda juga bisa dengan mudah menambahkan widget Weather di layar ponsel anda sehingga dengan mudah bisa melihat kondisi cuaca, jam dan juga temperature suhu yang sedang terjadi di tempat anda berada.

6. Gitar Tuna

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
Aplikasi ini merupakan aplikasi khusus bagi anda yang suka bermain musik khususnya gitar. Dengan aplikasi Gitar tuna ini anda sangat mudah mensetting gitar anda dengan mudah dan cepat serta dengan akurasi suara atau nada yang akurat. Dalam aplikasi ini juga tersedia contoh kunci gitar yang bisa digunakan untuk anda yang masih tahap belajar main gitar.

7. Unified Remote
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Merupakan aplikasi canggih 2020 yang bisa digunakan untuk mengontrol PC dengan ponsel anda. Artinya disini anda bisa menggunakan Ponsel anda sebagai remote control PC/ Laptop anda.
Aplikasi ini mengandalkan bluetooth atau WiFi untuk mengontrol PC dari HP android. Aplikasi ini juga dapat digunakan pada Windows, Linux, Mac dll.

Contoh paling mudah penggunaan Unified Remote adalah kamu bisa menyalakan PC andayang tadinya berada dalam mode sleep. Selain itu, aplikasi ini juga dapat menjadi keyboard dan mouse, lalu mengkontrol media playermu dan lainnya.

8. Joox Music
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Aplikasi android berikutnya yang mesti anda miliki adalah Joox Music. Aplikasi streaming musik gratis ini sebenarnya sudah banyak digunakan oleh pengguna iPhone. Dengan aplikasi Joox ini memungkinkan anda mendengarkan dan mendapatkan update musik kekinian terbaru langsung secara gratis.
Baca Juga: Top 5 Aplikasi Karaoke Android Terbaik Online dan Offline Terbaru
Disamping itu, dengan aplikasi Joox music ini memungkinkan anda untuk melakukan karaoke atau lipshing, dengan melihat lirik lagu yang disediakan dalam aplikasi tersebut.

9. SoundHoun
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

SoundHound merupakan sebuah aplikasi canggih yang bisa anda gunakan untuk mengetahui judul dari sebuah lagu yang  anda dengar, ternyata anda tidak harus susah payah loh buat mengetahuinya.
 Baca juga: 2 Cara Membuat Lirik Lagu di Pemutar Musik Android
Dengan SoundHound akan membantu anda dalam mengenali judul lagu yang anda dengar, baik itu melalui televisi, radio, dan lain sebagainya. Selain itu, aplikasi ini juga bisa difungsikan untuk menampilkan  lirik lagu.

10. SHAREit

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
SHAREit adalah salah satu aplikasi yag digunakan untuk mentransfer file baik berupa video, gambar, dokumen, aplikasi, dll yag bisa digunakan antar prangkat android maupun IOS. Dengan aplikasi ini memungkinkan anda mentransfer file 200x lebih cepat dibandingkan dengan menggunakan bloutooth. Aplikasi ini bisa digunakan di Android, IOS, maupun Windows.

11. Google Maps

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
Google Maps adalah salah satu aplikasi penting android. Seperti kita ketahui, saat ini kita sudah pasti pernah melakukan perjalanan baik menggunakan speda motor maupun mobil ke tempat yang belum pernah kita kunjungi. Nah dengan adanya Google Maps ini sekarang kita bisa dengan mudah menemukan tempat yang bahkan sama sekali belum pernah kita kunjungi sebelumnya.

12. Gojek
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Mungkin bagi sebagian orang aplikasi Gojek sudah tidak asing lagi. Dengan aplikasi Gojek anda bisa dengan mudah bepergian kemana saja dengan cara order go ride, sehingga anda akan dijemput oleh ojol ke lokasi anda dan diantarkan ke lokasi tujuan anda.

Selain itu, dengan aplikasi Gojek ini memungkinkan anda untuk pesan antar makanan (Go Food). Jadi ini sangat cocok bagi anda yang malas keluar rumah untuk membeli makanan, apalagi ketika musim hujan, tentunya aplikasi yang satu ini sangat berguna bagi kita. Selain Gojek anda bisa juga menggunakan aplikasi serupa seperti Grab dan yang lainnya.

13. Smart Tool
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Seperti namanya, Smart Tools merupakan sebuah aplikasi canggih dan sangat lengkap. Hanya dengan satu aplikasi saja, Anda bisa melakukan banyak hal, seperti mengukur panjang dengan penggaris dan meteran.

Tidak cukup sampai di situ saja, salah satu aplikasi Android tercanggih ini pun dilengkapi dengan fitur light untuk dijadikan sebagai senter. Masih mau tahu fitur lainnya? Ada juga fitur speed, location, mirror, stopwatch, metal detector, dan lainnya. Tidak salah jika aplikasi yang satu ini mendapat julukan Aplikasi android paling canggih saat ini.

14. Launcher
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Launcher merupakan sebuah aplikasi yang digunakan untuk merubah tampilan android seperti yang diinginkan. Launcher sendiri sebenarnya banyak sekali jenisnya, seperti Smart Launcher, Peluncur Google, Poco Launcher dll.
Baca juga: 5 Launcher Terbaik 2019, Ringan, Keren dan Tanpa Iklan
Nah bagi anda yang ingin ponselnya memiliki tampilan yang keren dan tampil beda, tidak ada salahnya untuk menginstal aplikasi Launcher ini.

15.Universal Remote TV

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
Universal Remote TV merupakan aplikasi yang memiliki peranan sebagai remot TV yang memungkinkanmu untuk dapat mengganti chanel dengan mudah dan cepat. Perlu kamu ketahui, Universal TV Remote Control hanya bisa bekerja bagi perangkat android yang dibekali fitur InfraRed (IR).

Seiring berjalannya waktu, aplikasi ini juga dapat bekerja melalui jaringan WiFi. Aplikasi ini dapat digunakan untuk berbagai merek Smart TV ternama di Indonesia, seperti Sony, Sanyo, LG, Samsung dan lainnya.

16. Clarity Money

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
Merupakan salah satu aplikasi pintar yang bisa membantu anda mengatur masalah keuangan bulanan anda. Dengan hadirnya aplikasi Clarity money ini bisa membantu anda dalam menentukan skala prioritas kebutuhan anda, rekomendasi prioritas keuangan hingga melarang pengeluaran yang kurang penting, sehingga bisa menghemat pengeluaran anda dimana sisa keuangan anda nantinya bisa ditabungkan.

17. Dropbox
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Dropbox merupakan sebuah aplikasi penyimpanan file sebagaimana layaknya Google Drive. Dengan aplikasi ini anda bisa dengan mudah sharing file berupa dokumen, foto, video dll dimanapun anda berada di semua perangkat device ataupun PC anda.

Aplikasi dropbox android kini memiliki fitur baru yaitu anda bisa dengan mudah bisa langsung mengedit dokumen anda di aplikasi ini dan kemudian membagikannya ke orang lain, serta dengan aplikasi ini anda bisa menjaga dokumen anda sebagai backup.

18. Mobile Banking

21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba
Mobile Banking merupakan aplikasi wajib yang mesti anda miliki saat ini. Di era serba digital ini keberadaan mobile banking sangat penting. Dengan aplikasi mobile banking anda tidak perlu lagi ke Bank atau ke ATM untuk melakukan transaksi keuangan seperti cek saldo ataupun transfer

Tersedia banyak mobile banking, silahkan anda pilih mobile banking (Mandiri, BRI, BCA, dll) yang sesuai dengan rekening bank yang anda miliki. Perlu diketahui, untuk mengaktifkan mobile banking ini anda wajib ke bank yang bersangkutan terlebih dahulu untuk mendatarkan mobile banking anda.

19. Youtube
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Siapa yang tidak tau aplikasi youtube? Youtube merupakan aplikasi untuk menonton dan berbagi video yang sedang populer disemua kalangan saat ini. Dalam aplikasi Youtube tersedia berbagai macam video yang bisa anda nikmati.

Anda juga bisa langsung Upload video anda langsung dari ponsel anda. Disamping itu dengan aplikasi Youtube ini memungkinkan anda untuk melakukan Live Straiming.

20. Whatsapp
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Whatsapp merupakan salah satu aplikasi Chatting terbaik yang paling banyak digunakan oleh semua kalangan saat ini. Disamping memiliki banyak fitur seperti Send Voice, Massage, Voice Call, Video Call, aplikasi chatting ini merupakan aplikasi yang terbebas dari iklan sehingga sagat ringan untuk digunakan

21. Facebook
21 Aplikasi Android Paling Berguna 2020 | Wajib Dicoba

Aplikasi sosial media yang satu ini merupakan aplikasi sosial media terlama yang pernah saya kenal ketimbang sosial media lainnya. Namun demikian keberadaan Facebook dari dulu hingga kini tetap eksis di semua kalangan.

Melalui apliaksi Facebook anda bisa berbagi Status, Cerita, Video dan juga Foto. Dan disini anda bisa berinteraksi langsung dengan teman anda melalui kolom komentar yang disediakan. Fitur baru yang dimiliki facebook memang sangat banyak salah satunya adalah Marketplace. Dimana fitur ini berfungsi untuk menjalankan bisnis seperti jual beli selayaknya toko online.

Akhir - akhir ini Facebook dikabarkan telah mengakuisisi dua aplikasi besar lainnya yaitu Whatsapp dan juga Instagram

Penutup: Itulah deretan Aplikasi Android Paling Berguna 2020 yang wajib anda coba. Sebenarnya masih banyak lagi ada aplikasi android yang paling berguna, cuma disini harus disesuaikan dengan keperluan masing - masing. Bisa saja si A bilang aplikasi tersebut aplikasi yang penting sementara si B bilang aplikasi tersebut tidak penting. Sekarang bijaklah anda dalam memilih dan menggunakan aplikasi android tersebut sesuai dengan keperluan anda.
🌐 Baca Juga
⚠ Ikuti Kami di Blogger dan Google News Dan Dapatkan 1 Buah Smartphone dari Sponsor jika Beruntung‼
bm

TEACHER | BLOGGER | CONTEN WRITER

Post a Comment

Silahkan berkomentar yang sopan, sesuai topik, No Spam, Centang kotak pada Notify me !