SEARCH MENU

Ini Dia 10 Cara Mengatasi This Device Is Locked Xiaomi Tanpa PC


Ini Dia 10 Cara Mengatasi This Device Is Locked Xiaomi Tanpa PC - Masalah This Device Is Locked Xiaomi biasanya terjadi pada handphone Xiaomi yang direset ulang dan lupa untuk terlebih dahulu menghapus Mi Account atau Akun MI yang terhubung ke smartphone. Xiaomi sengaja memberikan fitur ini untuk menjaga keamanan smartphone.

Xiaomi sendiri mempunyai fitur yang namanya MI Cloud atau MI Account yang berfungsi sebagai penyimpan data pengguna baik itu file media dan lain-lain. Di MI Cloud atau Mi Account pengguna mendapatkan sekitar 5GB storage yang bisa digunakan untuk Backup data.

Baca juga: 4 Cara Lock 4G Jaringan Xiaomi Semua Tipe

Penggunaan akun Mi / Mi Cloud mirip seperti sinkronisasi Android dengan Google yang mengharuskan penggunanya untuk memilih salah satu email untuk digunakan. Sinkronisasi ini nantinya terhubung dengan server pusat sehingga hp Android bisa bekerja secara optimal.

Ini Dia 10 Cara Mengatasi This Device Is Locked Xiaomi Tanpa PC
Ini Dia 10 Cara Mengatasi This Device Is Locked Xiaomi Tanpa PC

Untuk menggunakan fitur MI Cloud ini anda perlu untuk membuat akun MI atau Mi Account dulu. Untuk membuat MI Account anda harus daftar menggunakan nomor anda yang terpasang diponsel dan digunakan sehari-hari.


10 Cara Mengatasi This Device Is Locked Xiaomi Tanpa PC

Berikut Cara Mengatasi This Device Is Locked Xiaomi Tanpa PC yang bisa anda lakukan dengan mudah tentunya disini harus dengan bantuan koneksi internet yang memadai.

Baca juga: Begini Cara Membuka HP Xiaomi Yang Terkunci Tanpa Reset


1. Silahkan klik tulisan “Active This Device” pada handphone yang terkunci. Namun pastikan handphone sudah terhubung ke internet.

2. Apabila handphone yang terkunci tidak terhubung ke internet maka harus reset password di handphone lain dengan cara membuka situs https://account.xiaomi.com/.

3. Silahkan buka situs di atas, lalu klik tulisan Lupa Sandi.

4. Langkah berikutnya tinggal memasukan alamat email atau nomor handphone yang terhubung ke Mi Account pada handphone yang terkunci. Setelah itu klik Berikutnya. 

5. Selanjutnya akan muncul perintah untuk verifikasi alamat email dan identitas anda. Silahkan klik Kirim.

6. Kemudian buka email yang anda miliki dan anda akan mendapatkan kode verifikasi Akun MI. Silahkan salin kode tersebut. 

7. Berikutnya silahkan masukan kode verifikasi ke kolom yang tersedia. Lalu klik Kirim

8. Kemudian anda akan disuruh untuk setel ulang sandi. Silahkan masukan sandi baru anda yang terdiri dari 8-16 karakter perpaduan angka dan huruf. Kemudian klik Kirim

9. Sampai disini anda sudah mendapatkan kata sandi yang baru dan tinggal memasukan password yang baru pada handphone yang mengalami masalah This Device Is Locked Xiaomi

10. Silahkan login dengan password yang baru dan masalah This Device Is Locked Xiaomi akan teratasi.

Source: www.xiaomidev.com

Penutup: Demikian cara mengatasi this device is locked xiaomi miui tanpa PC yang bisa saya bagikan pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat.

#TAGS

cara membuka hp xiaomi yang terkunci akun mi tanpa pc

cara mengatasi this device is locked xiaomi miui 10

cara bypass akun mi tanpa pc miui 10

cara mengatasi this device is locked xiaomi dengan pc

cara hapus akun mi lewat recovery

cara melewati akun mi cloud yang terkunci

cara reset akun mi tanpa pc

cara hapus akun mi lewat recovery tanpa pc


🌐 Baca Juga
SUBSCRIBE KAMI PADA BLOGGER DAN GOOGLE NEWS
bm

TEACHER | BLOGGER | CONTEN WRITER

Post a Comment

Silahkan berkomentar yang sopan, sesuai topik, No Spam, Centang kotak pada Notify me !