SEARCH MENU

Begini Cara Membagikan Kiriman Ke Grup Facebook Dengan Mudah


Begini Cara Membagikan Kiriman Ke Grup Facebook Dengan Mudah - Penggunaan sosial media facebook yag semakin berkembang tidak menutup kemungkinan kita untuk saling berbagi informasi dengan para pengguna facebook lainnnya.

Facebook saat ini selain memberikan akses kepada para penggunanya mengupdate postingan atau kiriman facebook di linimasanya sendiri, sekarang anda juga bisa berbagi kiriman dengan orang lain, halaman, ataupun grup facebook.
Begini Cara Membagikan Kiriman Ke Grup Facebook Dengan Mudah
Begini Cara Membagikan Kiriman Ke Grup Facebook Dengan Mudah

Membagikan/ share kiriman facebook biasanya dilakukan untuk memperbanyak jangkauan orang yang akan melihat postingan tersebut. Banyak hal yang bisa menyebabkan orang membagikan kirirman facebook, misalnya:
  • Memiliki konten yang bermanfaat
  • Merupakan informasi penting yag perlu diketahui banyak orang
Apabila postingan facebook dianggap memiliki manfaat atau memiliki kualitas yang baik maka sudah barang tentu akan di share oleh orang lain entah itu di share di linimasanya sendiri, di halaman facebook ataupun di grup facebook, dengan demikian postingan tersebut akan banjir pengunjung.

Jadi sudah sangat jelas tujuan dan manfaat orang share postingan facebook seperti diatas, nah bagi anda yang ingin postigannya di share atau dibagikan orang lain maka usahakan membuatkonten yang memiiki kualitas bagus, bermanfaat, ataupun sedang viral.

Kembali ke pokok bahasan, untuk membagikan/ share kiriman facebook ke grup facebook sebenarnya memiliki sedikit perbedaan cara dengan share kiriman facebook ke linimasa sendiri. Berikut saya akan mengupas habis tentang Cara Membagikan Kiriman Ke Grup Facebook Dengan Mudah.
>>> Dapatkan Tips Trik Facebook Terbaru DISINI

Cara Membagikan Kiriman Facebook Dengan Mudah 

Apabila anda ingin membagikan kiriman facebook, maka itu bisa anda lakukan dengan mudah seperti Cara Membagikan Kiriman Ke Grup Facebook yang akan saya sajikan berikut ini.

Cara Membagikan Kembali Kiriman Facebook Ke Beranda/ Linimasa Sendiri

apabila anda menginginkan membagikan kiriman facebook ke beranda atau linimasa anda sendiri, maka ini bisa anda laukan dengan mudah yaitu:
1. Setelah buka akun Fb anda silahkan anda cari postingan (entah postingan anda, postingan orang lain halaman, grup) yang akan anda bagikan
2. Seteah ketemu, pada bagian kanan bawah >> Klik Bagikan
3. Silahkan anda isi keterangan, atau tidak diisi juga tidak apa, lalu klik Kirim

4. Selesai, postingan tersebut sekarang sudah berada di linimasa / beranda facebook anda

Cara Membagikan Kembali Kiriman Facebook Ke Grup

Apabila anda ingin membagikan kriman facebook ke  Grup facebook maka anda bisa melakukan langkah - langkah berikut ini:
1. Sama seperti cara pertama, silahkan anda pilih kiriman facebook yang akan anda bagikan
2. Pada bagian bawah postingan >> Klik Bagikan (Lihat gambar cara pertama diatas)
3. Pada bagian atas silahkan anda pilih >> Dalam Grup
4. Silahkan anda pilih Grup (Usahakan anda sudah memiliki atau mengikuti grup Facebook sebelumnya)
5. Klik Kirim >> Sekarang postingan anda sudah ada di dalam Grup Facebook

Apabila ada yang kurang jelas anda bisa perhatikan video berikut ini !

Cara Membagikan Kembali Kiriman Facebook Ke Halaman

Apabila anda ingin membagikan kiriman facebook ke halaman facebook, sebenarnya caranya hampir sama dengan cara ke dua diatas, cuma bedanya ada di poin nomor 3.
1. Setelah anda tentukan kiriman yang akan dibagikan >> Klik bagikan 
2. Pada bagian atas pilih >> Halaman
3. Lalu klik Kirim 

Penutup: Demikian Cara Membagikan Kiriman Ke Grup Facebook Dengan Mudah  yang bisa anda lakukan langsung melalui posel anda, bisa anda bagikan ke linimasa/ berada anda, grup, ataupun halaman facebook.
🌐 Baca Juga
⚠ Ikuti Kami di Blogger dan Google News Dan Dapatkan 1 Buah Smartphone dari Sponsor jika Beruntung‼
bm

TEACHER | BLOGGER | CONTEN WRITER

Post a Comment

Silahkan berkomentar yang sopan, sesuai topik, No Spam, Centang kotak pada Notify me !