3 Cara Mengubah Tampilan Oppo dan Realme Menjadi iPhone/ iOS 14 Sampai Aplikasi
3 Cara Mengubah Tampilan Oppo dan Realme Menjadi iPhone/ iOS 14 Sampai Aplikasi - iPhone atau iOS 14 memang menjadi primadona saat ini, tentu bagi pengguna Android seperti Oppo dan Realme akan memiliki sensai tersendiri ketika tampilannya menjadi seperti iOS 14.
3 Cara Mengubah Tampilan Oppo dan Realme Menjadi iPhone/ iOS 14 Sampai Aplikasi |
Salah satu cara yang paling efektif digunakan untuk mengubah tampilan android menjadi iPhone adalah dengan menggantinya menggunakan tema iOS atau iPhone
Selain itu anda juga bisa mengubah tampilan ponsel anda menjadi seperti iPhone dengan mengganti wallpaper dan juga menggunakan aplikasi Launcer iPhone atau iOS.
Jadi disini pada dasarnya adalah cara mana yang anda yakini lebih mudah dengan hasil yang lebih maksimal, sehingga bisa membuat anda menjadi tersenyum lebar dengan tampilan Oppo atau Realme anda seperti layaknya iOS 14 terbaru tersebut.
Langsung saja berikut tutorial lengkap tentang Cara Membuat Tampilan Android (Oppo & Realme) menjadi iOS 14 atau iPhone.
Cara Mengganti Tampilan Realme dan Oppo Menjadi iOS/ iPhone Dengan Mengganti Wallpaper
Mungkin ini adalah cara yang paling sederhana bisa anda lakukan untuk membuat tampilan ponsel anda menjadi seperti iPhone.
Tehnik ini tergolong paling mudah karena anda hanya perlu mendownload wallpaper iOS atau iPhone sesuai selera anda lalu menerapkan wallpaper tersebut di bagian beranda/ Home dan juga layar kunci anda.
Namun demikian jika anda ingin menikmati tampilan real iPhone atau iOS maka cara ini tidak begitu memuaskan, karena ikon dll masi menampilkan versi default tema yang anda gunakan.
Cara Mengubah Tampilan Android (Oppo & Realme) Menjadi iOS 14 Dengan Menggunakan Launcher
Cara ini terbilang cukup efektif dalam mengubah tampilan ponsel android anda menjadi selayaknya iOS 14.
Untuk cara penggunaanya juga cukup mudah. Namun bagi anda yang belum paham cara menerapkan launcher agar permanen anda bisa baca tutorial saya dibawah ini.
Tersedia banyak sekali jenis launcher iOS yang bisa anda gunakan sehingga tampilan HP anda menjadi iOS real, dan bahkan hampir sama dengan tampilan iPhone pada umumnya., agar tidak bingung silahkan anda baca artikel saya berkaitan dengan rekomendasi launcher iOS terbaik dibawah ini.
Baca: 10 Launcher iOS (iPhone) Ringan Terbaik Tanpa Iklan Keren Terbaru
Silahkan anda pilih launcher yang menurut anda memiliki tampilan yang paling bagus dan nyaman digunakan.
Cara Membuat Tampilan Oppo dan Realme Menjadi iOS dengan Tema iOS14 Tembus Aplikasi
Cara terakhir ini merupakan cara yang paling ampuh dan tentunya simpel apabila anda menginginkan tampilan iOS/ iPhone 14 di HP Oppo dan Realme anda.
Disini saya membagikan tema iOS 14 terbaru yang tentunya sangat keren dan bisa membuat ponsel anda tampil elegan selayaknya iOS sungguhan.
Namun supaya bisa permanen dan tidak bersifat uji coba, anda bisa menggunakan aplikasi iMOD Pro dalam menerapkannya. Untuk langkah - langkah dan juga aplikasinya anda bisa dapatkan pada postingan saya dibawah ini.
Baca: Update Terbaru! Cara Membuat Tema Uji Coba Menjadi Permanen Oppo | Realme (Theme Store 7.0 Keatas)
Langsung saja anda bisa mendapatkan tema Oppo satu ini pada tautan link yang saya bagikan dibawah ini.
Cara Download | DISINI |
iOS| iPhone 14 For Realme | Download | PASSWORD |
Widget iOS 14 & KWGT | Download |
Tema ini merupakan tema yang saya bagikan secara gratis, tanpa password dengan format .theme yang artinya tinggal anda terapkan saja secara langsung tanpa harus ekstrak terlebih dahulu.
Penutup: Itulah 3 Cara Mengubah Tampilan Oppo dan Realme Menjadi iPhone/ iOS 14 Sampai Aplikasi yang bisa saya bagikan pada postingan saya kali ini, jangan lupa klik Ikuti Web ini agar selalu mendapat update tema Realme dan Oppo terbaru lainnya. selamat mencoba.Baca juga: Kumpulan Tema IOS/ iPhone Untuk Oppo Dan Realme ClorOs 5,6 dan 7 Tembus Aplikasi
Nice
ReplyDeleteMksih
ReplyDeleteGmna download nya bng
ReplyDeletesudah ada cara downloadnya diatas tinggal dibaca dulu gan!
DeleteYa ini bagus
ReplyDelete